Travelling%2BSelama%2B10%2BHari%2BTanpa%2BBawa%2BBanyak%2BKoper_.jpg

Travelling Selama 10 Hari Tanpa Bawa Banyak Koper? Intip Formula Gaya Busana Berikut Ini

Travelling buat sebagian backpacker sejati memang mengasyikan. Tapi bagi saya yang koperan sejati, nampaknya membuat saya berpikir, barang apa saja yang harus saya take out dan tidak saya perlukan. Kalau gak gitu wah bisa-bisa semua barang di rumah pindah ke koper deh. Maklum saya kan orangnya pengen semua barang di rumah dibawa LOL. 
Nah, artikel ini saya buat terinspirasi dari bloglovin, dia membuat satu formula atau pola tentang bagaimana caranya ia travelling hanya membawa 1 koper. Is that impossible? Yes. Dia sudah membuktikannya. So, ini dia perlengkapan yang harus kamu bawa saat travelling.
Ia membaginya menjadi 3 bagian besar, yaitu Baju Luaran (Outer), Baju Basic, dan Aksesoris. So, saya akan membahasnya masing-masing ya. 
1. Outer Layers
Untuk outer ia menyarankan untuk membawa 3 jenis outer yaitu jaket jeans, sweater dan scarf. Scarf ini ternyata cukup 1 saja, dan bermotif. 
2. Foundation Pieces
Untuk baju dasar ada 4 tone dan motif warna yaitu nude, abu-abu, putih, striped shirt. Ada 3 warna polos dengan warna dasar yang masing-masing bisa di mix and match. Kalau di Indonesia keempat bajunya harus berbahan katun ya, khusus yang dress bisa memilih bahan spandex supaya tidak kusut saat dimasukkan ke dalam koper.
Denim shorts supaya jika ada moment santai bisa memilih celana pendek. Maxi skirt untuk acara formal. Bisa dipadukan dengan fun top berwarna putih. Atau bisa juga striped shirt.
3. Accesories

Pilihan Mix and Match
Kalau bikin seperti ini jadi kayak lagi main orang-orangan zaman dulu, yang bajunya di mix and match gitu deh 🙂 Yuk kita mulai. 
Day 1
 Day 2
Day 3

Day 4

Day 5

Day 6 

Day 7
Day 8

Day 9 

  

Day 10
Nah, itulah ke-10 macam mix and match pakaian yang bisa kamu tiru dan terapkan. Kurang lebihnya bisa kamu aplikasikan sesuai kondisi ya. Paling tidak sudah ada gambaran ya. Walaupun gak 10 hari, 3 haripun formula yang diatas bisa diterapkan kok.

Semoga bermanfaat.

6 Responses

Add a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *